Sistem Bilangan
Pengetian
System bilangan (number system) adalah suatu cara untuk mewakili besaran dari suatu item fisik. Sistem bilanan yang banyak dipergunakan oleh manusia adalah system biilangan desimal, yaitu sisitem bilangan yang menggunakan 10 macam symbol untuk mewakili suatu besaran.Sistem ini banyak digunakan karena manusia mempunyai sepuluh jari untuk dapat membantu perhitungan. Lain halnya dengan komputer, logika di komputer diwakili oleh bentuk elemen dua keadaan yaitu off (tidak ada arus) dan on (ada arus).
Sistem bilangan ada empat macamnya yaitu, bilangan desimal, bilangan biner, bilangan octal dan bilangan hexadesimal .
1. Bilangan Desimal
Sistem
ini menggunakan 10 macam symbol yaitu 0,1,2,3,4,5,6,7,8,dan 9. system ini
menggunakan basis 10.
2. Bilangan Binar
Sistem bilangan binary menggunakan 2
macam symbol bilangan berbasis 2 yaitu 0 dan 1
3. Bilangan Oktal
Sistem bilangan Oktal menggunakan 8
macam symbol bilangan berbasis 8 digit angka, yaitu 0 ,1,2,3,4,5,6,7
4. Bilangan Hexadesimal
Sistem bilangan Oktal menggunakan
16 macam symbol bilangan berbasis 8 digit angka, yaitu 0
,1,2,3,4,5,6,7,8,9,A,B,C,D,Edan F
Dimana A = 10, B = 11, C= 12, D =
13 , E = 14 dan F = 15
1.Cara Menghitung
Desimal ke Binner
20 = Biner ?
20/2 = 10 sisa 0 Menghitungnya dari bawah, yaitu 20
desimal = 10100 biner
10/2 = 5 sisa 0
5/2 = 2 sisa 1
2/2 = 1 sisa 0
2.Cara Menghitung Biner ke desimal
10100 =Desimal ?
10100 = (1x24 )+(0x23
)+(1x22 )+(0x21)+(0x20)
=16=0+4+0+0
=20
3.Cara Menghitung Oktal Ke hexa
3.Cara Menghitung Oktal Ke hexa
564 = ?
564 =101 110 100
Di jaikan 4 basis 0001 0111 0100
1 7 4 = 174
4.Cara menghitung Hexa Ke Oktal
FEBC = ?
FEBC = 15 14 11 12
1111 1110 1011 1100
Dijadikan 3 dijit 001 111 111 010 111 100
1 7 7 2 7 4 = 177274
564 =101 110 100
Di jaikan 4 basis 0001 0111 0100
1 7 4 = 174
4.Cara menghitung Hexa Ke Oktal
FEBC = ?
FEBC = 15 14 11 12
1111 1110 1011 1100
Dijadikan 3 dijit 001 111 111 010 111 100
1 7 7 2 7 4 = 177274
Begitulah seterusnya ,
jika kalian ingin menghitung / ingin mencari bilang yang lainya caranya sama
saja dengan yang di atas, hanya berbeda basisnya saja . Adapun cara yang lain
dan lebih cepat untuk menghitungnya yaitu dengan menggunakan kalkulator dan
rumus. Menghitung dengan menggunakan rumus dengan cara
0 komentar:
Posting Komentar